Events
Seminar dan pameran PJB Connect 2019, kembali digelar pada Selasa (29/10) hingga Rabu (30/10) di Surabaya, Jawa Timur. Forum ini mempertemukan berbagai pihak yang terlibat dalam dunia kelistrikan, baik dalam maupun luar negeri. Sejumlah ahli dan vendor dari 12 negara berpartisipasi dalam acara yang digelar PT Pembangkitan Jawa-Bali atau PJB yang keempat kalinya. Mereka berbagi pengetahuan dan teknologi terkini untuk menghadapi tantangan energi di masa mendatang dan operation excellent di bidang pembangkitan. Facing Future Energy and Operational [...]